Postingan

Menampilkan postingan dengan label wuku bala

WangSit

Wuku Sinta Minggu Pahing 23 Oktober 2022 Kolaborasi Bisnis Peternakan

Gambar
Watugunung, gugur. Mitologi pawukon ( astrology ) kali ini akan membuka kembali pemaknaan atas rotasi waktu, karakter orang, dan karakter hari . Wuku Sinta adalah wuku ( zodiac ) pertama dalam siklus pawukon ( astrology ). Dalam urutan zodiak Yunani,  Wuku Sinta  setara dengan zodiak  Aries  yang menempati urutan pertama. ~ Manuskrip Pawukon ~ Masing-masing wuku juga mempunyai pasangan mitologis seperti halnya zodiak. Mitologi Yunani kuno menyatakan, zodiak Aries berpasangan dengan Dewa Ares, sedangkan mitologi pawukon memberikan gambar-gambar simbolik bahwa wuku Sinta berpasangan dengan Bathara Yamadipati.  Untuk mengetahui tanggal kelahiran Anda termasuk dalam siklus Wuku Sinta atau tidak, Anda bisa menghitung sendiri melalui situs  BabadBali.com .  Data kelahiran Anda secara otomatis akan terkonversi pada wuku tertentu.  Mitos Dewa Ares dan Bathara Yamadipati mempunyai kemiripan karakter yakni sama-sama berkarakter pencabut nyawa. Dewa Ares me...

Minggu Wuku Bala 11-17 September 2022 Bisnis Properti dan Kurangi Aktivitas Seksual

Gambar
Bathari Durga Wuku Bala,  wuku  (rotasi astrologi-mingguan Jawa) yang ke-25 dari siklus 30  wuku . Kisah Mitos Wuku Bala Kala kabut senja mulai turun, siang pun terkantuk, mega-mega merah merangkak di cakrawala, terasa pada saat itu sunyi yang teramat sunyi...menyingsing di antara senja yang mengalun… Batara Guru dan Dewi Uma bercengkerama terbang ke angkasa, berada di atas punggung  Lembu Andini , memandangi indahnya panorama alam di atas lautan Nusakambangan. Bertambah indahnya suasana saat bias pesona sinar Candhik Ayu (lembayung senja) menggamit permukaan wajah ayu Dewi Uma. Angin barat pun bagai diundang bertiup sepoi namun agak kencang. Angin genit itu menyibakkan kain tipis yang dikenakan Sang Dewi Uma, hingga nampak terpampang nyata kemolekan betis yang mencorong bagaikan emas sinangling pesonanya, dipadu dengan rona pipi Dewi Uma yang memerah, hingga menjadikan Batara Guru Katetangi Brantaning Ati (bangkit dan berbuncah birahinya). Saat itu juga, Batara Gu...

Minggu Wuku Bala 22-28 Maret 2015 dan "Huru Hara" di Bulan Maret 2015

Gambar
Mpu Totok Brojodiningrat Padepokan Keris Brojodiningrat, Surakarta Mpu Totok Brojodiningrat di Besalen Wuku Bala dan Bathari Durga Kala kabut senja mulai turun, siangpun terkantuk, diantara mega-mega merah merangkak di cakrawala, terasa pada saat itu sunyi yang teramat sunyi...menyingsing diantara senja yang mengalun… Batara Guru dan dewi Uma bercengkerama terbang keangkasa menitih Lembu Andini, memandangi indahnya panorama alam diatas lautan Nusakambangan. Bertambah indahnya suasana saat bias pesona sinar Candhik Ayu (lembayung senja) menggamit permukaan wajah ayu Dewi Uma. Bathari Durga, Simbol Padewan Wuku Bala Angin baratpun bagai diundang bertiup sepoi namun agak kencang. Angin genit itu menyibakkan kain tipis yang dikenakan Sang Dewi Uma, hingga nampak terpampang nyata kemolekan betis yang mencorong bagaikan emas sinangling pesonanya, dipadu dengan rona pipi Dewi Uma yang memerah, hingga menjadikan Batara Guru Katetangi Brantaning Ati (Bangkit dan Ber bunc...